EnglishIndonesian
EnglishIndonesian

Kunjungan ke Anggota Baru PT SPS

  1. Home
  2. »
  3. Event
  4. »
  5. Kunjungan ke Anggota Baru PT…

Jakarta, 2 Mei 2025 – Ketua Umum CIMA, Dr. Gatot Cahyo Sudewo, bersama pengurus CIMA, Bapak Sumardi, melakukan kunjungan resmi ke PT Sukses Personalia Samudera dalam rangka penyerahan sertifikat keanggotaan sebagai anggota baru CIMA.

Kunjungan ini sekaligus menjadi momen silaturahmi serta komitmen bersama dalam menjaga standar keagenan pelaut yang profesional, patuh regulasi, dan berintegritas. CIMA menyambut dengan hangat kehadiran PT Sukses Personalia Samudera sebagai bagian dari keluarga besar CIMA.